Penelitian

No.Nama DosenTopik PenelitianMahasiswa yang TerlibatPaper
1Drs. Sujito, PhDMaterial KompositLatifatul Musyarofah
Elok Hidayah
Download
Download
2Agung T. Nugroho, S.Si., M.Phil., Ph.DPengolahan Citra dan TomografiSiti Lailatul Arofah
3Dr. Edy Supriyanto., S.Si.,M.Si.Material Sel SuryaNova Alviati
Henry Ayu K.
Download
Download
4Dr. Lutfi Rohman., S.Si.,M.Si.Material MagnetikDewi Azahra P.
Dita Puspita

Download
5Dr. Artoto Arkundato., S.Si.,M.Si.Dinamika MolekulSudarmadi
6Bowo Eko Cahyono, S.Si.,M.Si.,Ph.DPencitraan SatelitPraditina Debora Putri
Khipyatun Ni`mah
7Drs.Yuda C. Hariadi, M.Sc.,Ph.DBiofisikaNovdianti (rencana)
8Dr. Sutisna., S.Si.,M.Si.Material NanoYuyun Tri Mulyani
Hanif Mufti Islami
9Prof. Drs. Agus Subekti, M.Sc. Ph.DMaterial SemikonduktorRo`sil Qohar

Pengabdian Kepada Masyarakat

No.Nama DosenJudul Kegiatan Pelayanan/Pengabdian kepada MasyarakatWaktu KegiatanHasil atau Dampak Kegiatan
1Dr.Artoto Arkundato., S.Si.,M.Si.PKM Pemberdayaan Ekonomi Kelompok Usaha Pande Besi Desa Suger KidulKecamatan Jelbuk Kabupaten Jember (DRPM DIKTI 2018)2018Meningkatkan/memberdayakan usaha pande besi desa SugerKidul melalui konsep pemasaran online dan perbaikan proses logam berbasis fisika
2Dr. Sutisna, S.Pd., M.SiSosialisasi Karakteristik Air Tanah di Perumahan Pondok Gede Permai dan Dampaknya Terhadap Instalasi Jamban (Mandiri)2018Masyarakat paham cara penempatan sumur dan Jamban di kompleks perumahan
3Dr. Edy Supriyanto, S.Si., M.SiPengikatan kompetensi kelompok tani jambu kec. Sumbersari dalam memanfaatkan veronom sintetik untuk menanggulangi hama lalat buah2017Masyarakat bisa membuat veromeon sintetik untuk penanggulangan hama lalat buah
4Drs. Yuda C. Hariadi, M.Sc., Ph.DAplikasi Konsep Fisika Kesehatan Dalam Kebidanan Bagi Mahasiswa Akdemi Kebidanan Ibrahimy Sukorejo Situbondo
2017Mahasiswa memahami tentang konsep fisika dalam bidang kesehatan/kebidanan
5Drs. Yuda C. Hariadi, M.Sc., Ph.DPengembangan Tanaman Organik Keluarga dalam Mendukung Calon Wirausaha Baru Desa Sumbergading Kecamatan Sumber Wringin Kabupaten Bondowoso2018Bertambahnya pengetahuan masyarakat dan Inisiasi terciptanya wirausaha baru di masyarakat Desa Desa Sumbergading Kecamatan Sumber Wringin Kabupaten Bondowoso